You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bantuan Korban Longsor Cilandak Didistribusikan
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Bantuan Korban Longsor di Cilandak Didistribusikan

Dinas Sosial DKI Jakarta mendistribusikan sejumlah bantuan kepada warga terdampak banjir dan longsor di Gang Kamboja RT 08/08 dan di Jalan Lebak Bulus V RT 004/04 Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan.

Tagana langsung melun cur ke lokasi untuk menyalurkan bantuan kepada korban yang membutuhkan

Kepala Bidang Perlindungan Sosial Dinas Sosial DKI Jakarta‎, Tarmijo Damanik mengatakan, sebanyak 75 orang jiwa atau sekitar 15 kepala keluarga menjadi pengungsi di daerah itu.

Tagana Jaksel Ajak Masyarakat Berderma Takjil

"Tagana langsung meluncur ke lokasi untuk menyalurkan bantuan kepada korban yang membutuhkan" ujarnya, Senin (25/7).

Bantuan yang didistribusikan berupa seragam SD 16 buah dan SMP dua buah, selimut 15 lembar, mie instan 10 dus, sarden satu dus, minyak goreng satu dus, dan beras dua karung. Pihaknya juga ikut memberikan bantuan seragam karena anak-anak di sana akan bersekolah.

"‎Bantuan itu pula merupakan bantuan sementara, kita lihat kondisi lapangan kebutuhan apa saja yang dibutuhkan oleh pengungsi nanti ditambah lagi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1667 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1602 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1164 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1040 personNurito
  5. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye959 personAldi Geri Lumban Tobing